Assalamu'alaikum warahmatullahi wabarakatuh...
Cetak saring adalah salah satu teknik proses cetak yang menggunakan layar (screen) dengan kerapatan tertentu dan umumnya barbahan dasar nylon atau sutra (silk screen). Layar ini kemudian diberi pola yang berasal dari negatif desain yang dibuat sebelumnya di kertas hvs atau kalkir. Kain ini direntangkan dengan kuat agar menghasilkan layar dan hasil cetakan yang datar. Setelah diberi fotoresis dan disinari, maka harus disiram air agar pola terlihat lalu akan terbentuk bagian-bagian yang bisa dilalui tinta dan tidak.
Proses pengerjaannya adalah dengan menuangkan tinta di atas layar dan kemudian disapu menggunakan palet atau rakel yang terbuat dari karet. Satu layar digunakan untuk satu warna. Sedangkan untuk membuat beberapa warna dalam satu desain harus menggunakan suatu alat agar presisi.
Cetak saring ini sering disebut Sablon. Biasanya digunakan untuk mencetak gambar di dimensi datar seperti kain. Teknik sablon sering digunakan di konveksi.
Semoga bermanfaat
Sumber
Jika kamu sedang mencari tempat untuk membuat kaos, tas furing/totebag, atau hanya ingin menyablonkan saja, "bisa dipercayakan kepada kami". Insya Allah kami siap membantu Anda ☺☺
Anda bisa menghubungi kami melalui beberapa media seperti melalui email hijodesign@gmail.com atau bisa chating langsung via whatsapp: 0856 4237 4102 atau silahkan datang langsung ke rumah/studio kami di Dagan RT 02 Murtigading, Sanden, Bantul, Yogyakarta. Lokasinya memang berada di pelosok kampung tapi kami bisa bersaing dan profesional ☺☺
No comments:
Post a Comment
Silahkan memberi tanggapan Anda yang baik dan sopan, Terimakasih